Ungkapan orang Jawa yang keren banget (terlalu bangga) menggambarkan watak orang Jawa yang sabar, ulet (bukan ulet bulu) dan teliti (iya gak ya?)
Kadang orang yang stres itu adalah hanya ketika dia belum mengerjakan apa yang dipikirkannya...jadi stres muncul dari pikirannya saja, belum bertindak dan belum mengerjakan apa-apa, perasaan yang memainkan pikiran, bisa dibilang. Khawatir duluan, mudah cemas padahal belum ngerjain apa-apa...(dasar).
Bedanya dengan orang yang tidak mudah stres adalah orang yang perlahan tapi pasti mengerjakan apa yang ada di dalam pikirannya, dia tidak berpikir macam-macam akan resiko dan segala tetek bengek kendala (karena setiap tindakan pasti ada resiko, jadi itu adalah sesuatu kewajaran), bisa memenej pikiran dan perasaan sehingga yang dihasilkan adalah gerak nyata, mampu berpikir it's gonna be okey... serta yang terakhir mampu berpikir dan menerapkan alon-alon asal kelakon (jangan sampai dibalik alon-alon ora kelakon).
Termasuk contoh kasus di dunia nyata, ada seorang mahasiswi semester akhir yang sedang penelitian, di ujung penelitiannya ternyata dia menemui kendala data jelek (wew...), dan solusinya ya...mengulang data-data yang buruk tersebut...kalau cuma mau dipikir ya bisa stres sendiri, uring-uringan, mual liat data, anti pegang laptop (padahal pegang doang coba?!) dan walhasil gak bakal selesai tuh skripsi alias gak solutif banget.
Memang diakui untuk memulai dari awal itu beratnya minta ampun...tapi kalo gak mulai dari awal masak mulai dari akhir (geje), maka dari itu terapkanlah prinsip "alon-alon asal kelakon"...walaupun labnya sudah krik...krik...krik mana undangan sidang banyak berdatangan... si mahasiswi tersebut di atas haruslah mengerjakan apa yang harus dikerjakan (demi dua buah kata "data ideal").
Contoh kasus di atas hanya sebuah cuplikan kisah hidup yang bisa diambil hikmahnya...
"Alon-alon asal kelakon" memiliki energi positif untuk kita senantiasa bergerak (karena diam artinya mati, katanya) dan juga bersikap sabar atas segala ujian yang Allah berikan...
(yang gak tau artinya alon-aln asal kelakon, angkat tangan!) buat yang non jawa, artinya pelan-pelan yang penting dikerjakan...gitu je...
Kadang orang yang stres itu adalah hanya ketika dia belum mengerjakan apa yang dipikirkannya...jadi stres muncul dari pikirannya saja, belum bertindak dan belum mengerjakan apa-apa, perasaan yang memainkan pikiran, bisa dibilang. Khawatir duluan, mudah cemas padahal belum ngerjain apa-apa...(dasar).
Bedanya dengan orang yang tidak mudah stres adalah orang yang perlahan tapi pasti mengerjakan apa yang ada di dalam pikirannya, dia tidak berpikir macam-macam akan resiko dan segala tetek bengek kendala (karena setiap tindakan pasti ada resiko, jadi itu adalah sesuatu kewajaran), bisa memenej pikiran dan perasaan sehingga yang dihasilkan adalah gerak nyata, mampu berpikir it's gonna be okey... serta yang terakhir mampu berpikir dan menerapkan alon-alon asal kelakon (jangan sampai dibalik alon-alon ora kelakon).
Termasuk contoh kasus di dunia nyata, ada seorang mahasiswi semester akhir yang sedang penelitian, di ujung penelitiannya ternyata dia menemui kendala data jelek (wew...), dan solusinya ya...mengulang data-data yang buruk tersebut...kalau cuma mau dipikir ya bisa stres sendiri, uring-uringan, mual liat data, anti pegang laptop (padahal pegang doang coba?!) dan walhasil gak bakal selesai tuh skripsi alias gak solutif banget.
Memang diakui untuk memulai dari awal itu beratnya minta ampun...tapi kalo gak mulai dari awal masak mulai dari akhir (geje), maka dari itu terapkanlah prinsip "alon-alon asal kelakon"...walaupun labnya sudah krik...krik...krik mana undangan sidang banyak berdatangan... si mahasiswi tersebut di atas haruslah mengerjakan apa yang harus dikerjakan (demi dua buah kata "data ideal").
Contoh kasus di atas hanya sebuah cuplikan kisah hidup yang bisa diambil hikmahnya...
"Alon-alon asal kelakon" memiliki energi positif untuk kita senantiasa bergerak (karena diam artinya mati, katanya) dan juga bersikap sabar atas segala ujian yang Allah berikan...
(yang gak tau artinya alon-aln asal kelakon, angkat tangan!) buat yang non jawa, artinya pelan-pelan yang penting dikerjakan...gitu je...
4 komentar:
ini sih curhat buu ^^
Numpang lewat Riz, awas virus alon2 ra kelakon he...
doakan biar terus kelakon...hehe
yang masih ngelab n penelitian SmangKa!!!
Mbak rizkunnn^_______^ kmana aja..? nida ke NJ, mbak nggak ada di kamar terus...
Posting Komentar
ayo koment